Profesi farmasi dan lapangan kerja yang relevan

kompetensi yang harus dimiliki lulusan farmasi adalah sebagai berikut:
1. profesional practice
2. publis health
3. personal skills
4. organization and management skills
5. supply of medicines
6. safe and rational use of medicines

profesional artinya terasah atau teruji dan practice artinya berlatih, jadi seorang lulusan farmasi adalah seorang profesional practice atau orang yang sudah terasah dalam bidang farmasi, seorang lulusan farmasi yang memiliki kompetensi profesional practice di anggap mengerti tentang substansi obat yang akan di berikan ke pasien

sebagai seorang lulusan farmasi kita di tuntut untuk mengabdi kepada masyarakat luas dengan memberikan pelayanan berupa pemberian edukasi terhadap obat seperti nama dan kandungan yang ada di dalam obat, cara pemakaian obat, cara penyimpanan obat dan efek samping dari obat. kita juga harus memastikan obat tersebut sampai ke tangan pasien dengan baik dan benar sesuai dosis yang di berikan serta dalam keadaan mutu dan kualitas yang terjamin.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Penggolongan obat berdasarkankeamanan,cara pemakaian,sumber dan asal Takaran Obat / Dosis

Meracik bahan obat menjadi sediaan galenik